Pengurusan STR SKM di regional DIY yaitu di Universitas Respati pada Selasa dan Kamis tanggal 17 dan 19 April 2018 tidak memuaskan dan tidak mendapatkan pelayanan dengan baik. Ceritanya begini jadi saya hari selasa tanggal 17 April 2018 ke univ tersebut sekitaran pukul 10.00 WIB untuk mengurus STR Kesmas, tanya beberapa pegawai disana mengenai tempat pengurusan STR untuk SKM, lalu tibalah saya di ruangan tersebut ternyata setelah sampai di ruangan tersebut, ruangan itu kosong tidak ada pegawai satupun dengan kondisi lampu yang menyala, lalu saya menunggu sampai jam 11 saya keliling nyari dosen atau karyawan sana untuk menyakan lebih lanjut kenapa ruangan tempat pengurusan STR SKM tidak ada satupun pegawai di sana, di pintu ruangan tersebut pun tidak ada no HP yang bisa dihubungin, hanya saja ada tulisan "kalo mau mencari saya dan mau mengurus STR, saya ada di lap kesmas", kemudian saya ke lap kesmas untuk mencari pegawai yang biasa mengurus STR dan ternyata beliau lagi sakit, dengan begitu saya meminta nomor beliau kepada seorang mahasiswa. Kemudian saya wa Ibunya yang biasa mengurusi STR Kesmas "kalo mau mengurus STR SKM bagaimana ya Bu, apakah bisa bertemu orang selain ibu soalnya katanya Ibu sedang sakit". Ia hanya membalas "maaf saya sedang sakit", kemudian no HP saya di blokir sama dia, karena saat saya kembail mengontak dia tidak bisa, dalam hati saya, ini pegawai tidak solutif sekali, yang namanya pegawai ya tugasnya melayani masyarakat jangan sepenake dewe, saya mengerti dia sedang sakit, setidaknya jawablah itu wa dengan lebih solutif dan tidak memblokir no saya, mungkin bisa dijawab "maaf saya sedang sakit, dan sedang tidak ada orang yang bisa menggantikan,, mohon minggu depan kembali kesini lagi, terimkasih" harapan saya seperti bukan malah memblokir nomor saya.
26 Juni 2018 - 00:00:00
Pak beni yang kami hormati, kami mengucapkan terima kasih atas informasinya. Hal tersebut sudah kami sampaikan kepada OP yang saudara maksud. Terima kasih
Kontak Kami
JL. Gondosuli No.6 Yogyakarta Kota Yogyakarta DIY 55231 Indonesia dinkes@jogjaprov.go.id
+62274563153
(0274)512368
BeniSabtu, 21 April 2018 - 23:05:36
Pengurusan STR SKM di regional DIY yaitu di Universitas Respati pada Selasa dan Kamis tanggal 17 dan 19 April 2018 tidak memuaskan dan tidak mendapatkan pelayanan dengan baik. Ceritanya begini jadi saya hari selasa tanggal 17 April 2018 ke univ tersebut sekitaran pukul 10.00 WIB untuk mengurus STR Kesmas, tanya beberapa pegawai disana mengenai tempat pengurusan STR untuk SKM, lalu tibalah saya di ruangan tersebut ternyata setelah sampai di ruangan tersebut, ruangan itu kosong tidak ada pegawai satupun dengan kondisi lampu yang menyala, lalu saya menunggu sampai jam 11 saya keliling nyari dosen atau karyawan sana untuk menyakan lebih lanjut kenapa ruangan tempat pengurusan STR SKM tidak ada satupun pegawai di sana, di pintu ruangan tersebut pun tidak ada no HP yang bisa dihubungin, hanya saja ada tulisan "kalo mau mencari saya dan mau mengurus STR, saya ada di lap kesmas", kemudian saya ke lap kesmas untuk mencari pegawai yang biasa mengurus STR dan ternyata beliau lagi sakit, dengan begitu saya meminta nomor beliau kepada seorang mahasiswa. Kemudian saya wa Ibunya yang biasa mengurusi STR Kesmas "kalo mau mengurus STR SKM bagaimana ya Bu, apakah bisa bertemu orang selain ibu soalnya katanya Ibu sedang sakit". Ia hanya membalas "maaf saya sedang sakit", kemudian no HP saya di blokir sama dia, karena saat saya kembail mengontak dia tidak bisa, dalam hati saya, ini pegawai tidak solutif sekali, yang namanya pegawai ya tugasnya melayani masyarakat jangan sepenake dewe, saya mengerti dia sedang sakit, setidaknya jawablah itu wa dengan lebih solutif dan tidak memblokir no saya, mungkin bisa dijawab "maaf saya sedang sakit, dan sedang tidak ada orang yang bisa menggantikan,, mohon minggu depan kembali kesini lagi, terimkasih" harapan saya seperti bukan malah memblokir nomor saya.
26 Juni 2018 - 00:00:00
Pak beni yang kami hormati, kami mengucapkan terima kasih atas informasinya. Hal tersebut sudah kami sampaikan kepada OP yang saudara maksud. Terima kasih