Keluhan vaksin

Eko warsitoSabtu, 28 Agustus 2021 - 11:48:12

Selamat siang,min..sya mohon info saya sudah melakukan vaksin dosis-1 sejak tgl 18-juni-21 di hotel Mariod condong catur Sampai skrg saya blm ada pemberitahuan untuk dosis-2 Mohon infonya


Operator29 Agustus 2021 - 00:00:00

Yth Saudara Eko Terima kasih sudah menghubungi Dinas Kesehatan DIY Pelaksanaan vaksinasi dosis kedua biasanya akan dilakukan dilokasi yang sama dengan vaksinasi dosis pertama. Akan diberikan 28 hari setelah dosis pertama untuk vaksin Sinovac, 3 bulan setelah dosis pertama untuk vaksin AstraZeneca. Demikian, terima kasih

Kontak Kami

JL. Gondosuli No.6 Yogyakarta Kota Yogyakarta DIY 55231 Indonesia
dinkes@jogjaprov.go.id
+62274563153
(0274)512368

Kunjungan

  • Hari Ini

  • 12.194
  • Bulan Ini

  • 3.094.979
  • Total Kunjungan

  • 32.108.020