kak mohon bertanya, untuk vaksin dosis 2 apakah saya bisa di daerah jogja? untuk tanggal 3 agustus, saya vaksin dosis 1 di jakarta, lalu saya di tanggal 3 agustus masih di jogja, apakah saya bisa untuk mendapatkan vaksin dosis 2 nya? kalau bisa. bagaimana cara untuk mendaftarnya? terima kasih
Operator30 Juli 2021 - 00:00:00
Yth Saudara Indra
Terima kasih sudah menghubungi Dinas Kesehatan DIY
Vaksinasi saat ini diberikan kepada masyarakat umum (tanpa melihat KTP dan domisili) silakan mendaftar melalui faskes atau sentra vaksinasi terdekat, setelah mendapatkan jadwal maka vaksinasi dosis pertama dapat diberikan. Mohon dipastikan jenis vaksin dosis kedua yang akan diberikan sama dengan vaksin dosis pertama.
Demikian, terima kasih
Kontak Kami
JL. Gondosuli No.6 Yogyakarta Kota Yogyakarta DIY 55231 Indonesia dinkes@jogjaprov.go.id
+62274563153
(0274)512368
Indra kurniawanJum'at, 30 Juli 2021 - 10:54:56
kak mohon bertanya, untuk vaksin dosis 2 apakah saya bisa di daerah jogja? untuk tanggal 3 agustus, saya vaksin dosis 1 di jakarta, lalu saya di tanggal 3 agustus masih di jogja, apakah saya bisa untuk mendapatkan vaksin dosis 2 nya? kalau bisa. bagaimana cara untuk mendaftarnya? terima kasih
Operator30 Juli 2021 - 00:00:00
Yth Saudara Indra Terima kasih sudah menghubungi Dinas Kesehatan DIY Vaksinasi saat ini diberikan kepada masyarakat umum (tanpa melihat KTP dan domisili) silakan mendaftar melalui faskes atau sentra vaksinasi terdekat, setelah mendapatkan jadwal maka vaksinasi dosis pertama dapat diberikan. Mohon dipastikan jenis vaksin dosis kedua yang akan diberikan sama dengan vaksin dosis pertama. Demikian, terima kasih